Pilkada Sampang

Bawaslu Sampang Gelar Istighosah dan Apel Siaga Pengawasan Pemilu 2024

Sampang – Dalam rangka menguatkan kesiapan dan sinergi menjelang Pemilihan Umum (Pemilu) 2024, Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Sampang menggelar Istighosah dan Puncak Apel Siaga Pengawasan Pemilu di Alun-Alun Sampang, Senin (18/11/2024). Kegiatan ini diwarnai dengan lantunan doa bersama dan pertunjukan seni budaya yang mengusung tema kebangsaan, memperkuat semangat persatuan menjelang pesta demokrasi. Acara dimulai dengan […]

Ngebet Raih Dukungan Masyarakat, Paslon Pilkada Sampang Nekat Catut Nama Ponpes Miftahul Ulum Panyeppen

Sampang – Alumni Pondok Pesantren Miftahul Ulum Panyeppen Pamekasan dibuat geram dengan beredar video terbaru pernyataan sikap yang mengatasnamakan dukungan beberapa alumni terhadap pasangan calon nomor urut 01 Gus Mamak-Abdullah Hidayat pada Pemilihan Kepala Daerah di Kabupaten Sampang. Video viral tersebut mendapatkan reaksi dari kalangan alumni Pondok Pesantren Miftahul Ulum Panyepen Pamekasan, terutama yang berada […]

Diduga Sebar Informasi Hoax, Akun Medsos Di Sampang Dipolisikan

SAMPANG Sejumlah aktivitas demokrasi yang tergabung dalam Pemuda Sampang Peduli Demokrasi (PSPD) melaporkan akun Media Sosial (Medsos) berupa akun Tiktok Buletin Jatim ke Kepolisian Daerah (Polda) Jawa Timur. Kamis (03/10/24). Laporan tersebut dilakukan karena membuat konten yang diduga mengandung unsur hoax dan fitnah terhadap salah satu pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Sampang pada Pilkada […]

Peran Aparat Penegak Hukum Jelang Pilkada Sampang Jadi Sorotan

Sampang, Jelang pelaksanaan Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Sampang 2024 menjadi sorotan utama sejumlah mahasiswa Sampang yang tergabung dalam Front Pemuda Madura (FPM). Hal tersebut terungkap saat kegiatan Focus Group Discussion (FGD) tentang netralitas penyelenggara KPU, Bawaslu dan termasuk Aparat Penegak Hukum (APH), Minggu (15/9/2024). Kegiatan yang digelar di Lora Kopi, Desa Tanggumong, Kecamatan […]

Anggaran Pilkada Sampang 2024 Disepakati 49,9 Miliar

SAMPANG – Anggaran Pilkada di tahun 2024 disepakati oleh Pemerintah Daerah dan Komisioner Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Sampang sebesar Rp 49,9 Miliar. Kesepakatan tersebut telah ditandatangani surat dengan nomor: 270/380/434.031/2023 dan nomor: 255/PP.01.2-BA/3527/2023 tersebut ditandatangani Sekretaris Daerah merangkap Ketua TAPD, Yuliadi Setiyawan dan Ketua KPU Sampang, Addy Imansyah. Anggaran yang disepakati tersebut lebih besar daripada […]

More posts