Hobi Naik Vespa, Dosen Ini Punya Banyak Koleksi Jadul

Dosen wanita ini memang out of the box. Wanita sebayanya biasanya punya hobi ngumpulis sepatu, tas, baju atau kacanata bermerek. Tapi dia malah ngumpulin barang jadul (jaman dulu). Namanya Endang Tri Wahyurini. Biasa disapa Endang dan banyak dikenal kalangan masyarakat pesisir. Endang bekerja sebagai Dosen Universitas Islam Madura (UIM) di Pamekasan. Dan Endang dikenal mempunyai […]