PKB Disalip, PDIP Ukir Sejarah Raih Kursi Terbanyak di Sumenep
SUMENEP – Rekapitulasi penghitungan suara Pemilu 2024 di tingkat kecamatan se-Kabupaten Sumenep telah selesai. Menariknya, Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) sukses menambah kursi di sejumlah dapil dari 50 kursi di DPRD Kabupaten Sumenep untuk periode 2024-2029. Berdasarkan hitung cepat di beberapa internal parpol, suara PDI-P mampu meraih 11 kursi sekaligus mendapat tiket otomatis sebagai Ketua DPRD Sumenep. Raihan […]




